Postingan

Menampilkan postingan dari November, 2017

Es Puter di Semarang Esputer Sompok

Gambar
Salam sukses buat teman semua. Kali ini saya akan menjawab pertanyaan dari seorang pelanggan tentang perbedaan es puter dengan es krim. Es puter adalah es tradisional khas Indonesia yang berbahan dasar santan gula pasir, tepung hun kwee, tepung sagu, dan bahan lainnya. Selain bercita rasa yang tinggi, es puter juga memiliki tekstur lebih padat dibandingkan es krim. Rasanya pun lebih legit dan gurih. Es puter juga termasuk makanan yang merakyat sebab harganya cukup terjangkau. Awalnya  makanan ini hanya dijajakan oleh pedagang es keliling, tetapi kini telah naik status menjadi makanan favorit dan dapat ditemukan di outlet modern pusat perbelanjaan dan hotel berbintang sebagai makanan unik. Beragam varian rasa dari es puter seperti Coklat, Strawberi, Vanilla, Durian, Alpukat, Pandan, dan masih banyak lagi. Cara pembuatannya relatif lebih tradisional sehingga tekstur lebih padat. Sedangkan Es krim menggunakan susu dan bahan tambahan makanan lainnya yang diimport. Cara pembuat

Gathering Bersama Bank

Gambar
Syukur Alhamdulillah, Rujak Es Cream Sompok mendapatkan kehormatan untuk menyediakan kuliner pilihan dalam rangka acara Gathering perusahaan Bank Nasional terbesar. Kegiatan tersebut diadakan di kampus milik bank tersebut di Semarang. Berikut hasil jepretan amatir dari Rujak Es Cream Sompok Semarang.